BAB 2
A.
Sejarah
Blog
Blog
pertama kemungkinan adalah halaman What’s New pada browser Mosaic yang dibuat
oleh Marc Anderseen pada tahun 1993. Kemudian, pada tahun 1994 blog menjadi
online diary, yang berarti diary atau catatan harian mengenai pendapat, opini,
dan sebagainya yang dipublikasikan secara online (menggunakan website). Salah
seorang pioneer dari internet-based journalist ini adalah Justin Hall, yang
membuat online diary Justin Links From The Underground ketika dia masih
merupakan pelajar dari Swarthmore College.
Saat itu, Blog (atau ketika itu bernama online
diary) pada umumnya merupakan website yang berisi kumpulan link menuju halaman
web lain yang disertai komentar dan opini pemilik online diary tersebut
mengenai halaman dari tujuan link tersebut. Sehingga online diary ketika itu
bisa juga dikatakan sebagai katalog link berdasarkan opini pemilik. Para
diarist adalah editor yang memilih link mana Pada tahun 1994, Jorn Barger,
seorang programer yang juga mengelola website online diary “robot wisdom” yang menarik dan menampilkan link
tersebut di online diary miliknya.” menciptakan istilah weblog yang diambil
dari kata “logging the web”.Logging artinya masuk. Maka, logging the web maksudnya adalah “memasuki web”.
Korelasinya adalah blogger saat itu merupakan orang yang masuk ke belantara web
dan menyortir link-link menarik berdasarkan opininya. Hingga tahun 1998, baru
ada beberapa website yang dapat diidentifikasikan sebagai blog. Sehingga,
ketika itu, menjelajahi semua weblog masih memungkingkan untuk dilakukan. Pada
tahun 1999, Peter Merholz menyebutkan istilah weblog sebagai wee-blog, hingga
akhirnya diperependek
menjadi blog saja. Orang yang mengelola blog kemudian di sebut “blogger”. Dari
titik itulah, semakin banyak orang yang membuat blog. Pertumbuhan blog menjadi
semakin signifikan ketika Pyra Labs merilis Blogger.com pada Agustus 1999.
Blogger.com merupakan web service yang memungkinkan orang mampu membuat dan mengelola blog.
B.
Pengertian
Blog Secara umum.
Blog dapat diartikan sebagai salah
satu bentuk aplikasi web di internet yang terdiri atas tulisan berupa cerita,
laporan, pembahasan suatu masalah dan sebagainya yang disebut sebagai posting.
Blog bisa diakses bebas oleh siapa saja yang mengetahui alamat blog yang dituju
atau dengan searching machine: Google.com. Pada mulanya, blog hanya berbentuk online diary yang berisi
link-link yang dianggap menarik oleh pembuat blog. Namun, akhir akhir ini, defisini blog menjadi jauh lebih
beragam. Istilah weblong dikenalkan oleh jorn barger pada 17
Desember 1997.
Blog menggunakan dokumentasi dengan gaya
percakapan. Seringkali blog fokus pada wilayah kepentingan” tertentu, seperti
Washington, DC, politik yang sedang berlangsung, dan beberapa blog
mendiskusikan pengalaman pribadi. --Wikipedia. ‘Sebuah publikasi kronologis
yang sering tentang pikiran seseorang dan dalam bentuk link Web.’ Oleh
Marketingterms dictionary ‘Dari kata “Web log.” Sebuah blog pada dasarnya
adalah journal yang tersedia di Web
Dengan memiliki blog, kita dapat memperoleh
banyak ide yang didapat dari berbagai sumber yang memberikan komentar atas
tulisan yang kita terbitkan di blog yang kita buat dan akan menjadi pacuan
semangat kita dalam menggali pola pikir yang kreatif dan positif tentang apa
yang dapat kita lakukan dan bermanfaat bagi diri sendiri maupun bagi orang
lain. Sudah banyak orang-orang yang meraih kesuksesan hanya dengan memiliki
sebuah blog, karena blog bersifat terbuka bagi
C. FUNGSI BLOK
1. Blog dapat dikategorikan sebagai
e-learning, dalam tulisannya Rosenberg (2001) beliau mengungkapkan bahwa
e-learning merujuk pada penggunaan teknologi internet untuk mengirimkan
serangkaian solusi yang dapat meningkatkan pengetahuan dan ketrampilan.
2. Blog sebagai media dua arah. Bentuk blog
memberi peluang kepada pembaca untuk memberi komentar dan mengenali penulis
berikutnya menjalin persahabatan melalui blog itu.
3. Sumber informasi. Tidak dapat
dipungkiri bahwa blog dapat berfungsi menjadi sumber informasi di bidang
pendidikan. Blog ini dapat mengijinkan kita untuk mengakses berbagai macam
informasi.
4. Tempat untuk sharing. Berbagi melalui
tulisan, blog ini dapat menjadi media yang cocok untuk berbagi dalam konteks
pendidikan. Baik itu pengalaman, pembelajaran di kelas dan sebagainya.
D.
Kelebihan
serta Kelemahan Blog Sebagai Media Pembelajaran
Beberapa
Kelebihan Dari Blog Lainya Adalah:
a. sifatnya berdiri sendiri sebagai
media,
b.selain itu blog juga cenderung non- formal dalam penggunaan
bahasa yang dipakainya. Blog memungkinkan terjadinya interaktifitas antara
sumber dengan penerima informasi
c. Informasi yang disampaikan akan
langsung direspon
Kelemahan Blog Sebagai Media
Pembelajaran
Blog kurang sentuhan manusiawi,
mudah disalahgunakan fungsinya, dan tulisan yang ada di dalam blog kurang dapat
dipertanggung jawabkan. Blog memang sebuah media yang cukup tepat untuk berbagi
ilmu akan tetapi banyak orang yang masih berpikir dua kali untuk berbagi ilmu
mereka melalui blog dengan alasan ilmu yang akan dibagi disalah gunakan atau diakui oleh orang lain.
F. Cara Membuat/ Mendesaign Blog
1. Silahkan klik bloger untuk
masuk kemudian anda, anda akan melihat tampilan sebagai berikut
Klik tombol buat
blogatau Get Started,
selanjutnya anda akan melanjutkanya pada langkah kedua
2. Setelah anda mengklik tombol buat blog anda akan menemukan form yang harus anda isi seluruhnya tampilanya sebagai berikut :
2. Setelah anda mengklik tombol buat blog anda akan menemukan form yang harus anda isi seluruhnya tampilanya sebagai berikut :
Ingat isi seluruh form diatas dengan lengkap sesuai
permintaan. yang perlu anda perhatikan adalah sebelum anda membuat blog anda
harus mempunyai email, anda bisa membuat email di yahoo atau gmail. Setelah
selesai anda isi seluruhnya klik tombol lanjutkan.
3. Pada langkah ini anda
akan diminta memasukan judul blog anda dan alamat blog anda, tampilanya sebagai
berikut :
Pada kolom judul blog isi judul blog yang anda inginkan i,
kemudian pada kolom alamat blog isikan alamat blog anda misalnya belajar jadi
guru professional sehingga alamat blog anda menjadi http://belajarjadiguruprofessional.blogspot.com,
namun sebelum anda lanjutkan pada langkah berikutnya klik cek ketersediaan
untuk mengetahui apakah alamat yang anda inginkan sudah dipakai orang lain atau
belum, jika sudah dipakai anda harus mencari alamat lain. Jika alamat blog anda
tersedia klik lanjutkan.
Pilih 1 templete yang
anda suka, setelah itu klik lanjutnya, selesai blog anda siap anda gunakan,
anda tinggal membuat tulisan atau posting di blog anda. Cara membuat posting di
blog anda tidak sulit klik tombol dashboard di pojok kanan atas kemudian klik
tombol new post dan anda siap menulis apapun di blog anda.Tinggal isi Title dengan Judul Blog
dan Address dengan Alamat Blog
BAB III
KESIMPULAN
Kesimpulan Perkembangan pendidikan
mengalami kemajan yang pesat seiring dengan perkembangan teknologi yang semakin
tahun semakin canggih.Pendidikan mengalami perubahan dalam segala aspek
pengajaran, baik strategi, media ataupun materi yang dipelajari.Media yang
berkembang kali ini adalah media pembelajaran berbasis computer yang salah
satunya penggunaaan Blog. Blog dapat diartikan sebagai salah satu bentuk
aplikasi web di internet yang terdiri atas tulisan berupa cerita, laporan,
pembahasan suatu masalah dan sebagainya yang disebut sebagai posting. Fungsi
dan kegunaan blog pun semakin beragam yang tadinya hanya sebagai sarana untuk
menulis kegiatan atau opini sekarang mulai merambah kepada komersil yaitu
penjualan. Maka dalam dunia pendidikan, blog digunakan sebagai media
pengembangan pendidikan yang mengharuskan peserta didik dapat termotivasi dan
semangat dalam belajar
DAFTAR PUSTAKA
Wibowo,
Angga(2006). Aplikasi php gratis untuk pengembangan situs web. Yogyakarta.
SmitDev community Semarang
Prawiradilaga,
dewi salma. (2007). Prinsip desain pembelajaran.instruksional desaingn
principles.jakarta.